Jenis-Jenis Promosi yang Harus Diketahui - maxx99 - Digital Agency
BrandingDigital Marketing

Jenis-Jenis Promosi yang Harus Diketahui

Jenis-Jenis Promosi yang Harus Diketahui

Jenis-Jenis Promosi yang Harus Diketahui – Dalam bisnis, tentunya ada kegiatan penting yang harus dilakukan.

Jenis bisnis apapun yang dijalankan dan produk apapun yang dijual, maka harus melakukan hal ini.

Hal apa itu? Tentunya Anda harus melakukan promosi.

Dengan promosi, maka Anda bisa merasakan manfaat  promosi untuk meningkatkan bisnis Anda.

Pengertian

Promosi yaitu mengiklankan sebuah produk atau jasa, menghasilkan penjualan, dan membangun loyalitas merek atau brand.

Sebuah produk atau merek harus dipromosikan dalam tingkat yang perlu dicapai dalam rangka meningkatkan penjualan dengan meningkatkan jangkauan.

Hal ini merupakan salah satu dari empat komponen dasar bauran pemasaran, yang juga terdiri dari empat P.

Yaitu price, product, promotion, and place atau harga, produk, promosi, dan lokasi.

Hal ini meliputi strategi komunikasi yang digunakan untuk menyebarkan informasi mengenai produk mereka.

Informasi verbal dan visual dimungkinkan.

Dalam usaha untuk membujuk pelanggan potensial untuk membeli atau menggunakan produk atau jasa.

Pemasaran diartikan sebagai mengisyaratkan atau membuatnya tersedia.

Produsen atau distributor mengantisipasi angka penjualan yang lebih tinggi sebagai hasil dari pemasaran yang sedang dijalankan saat ini.

BACA JUGA : Manfaat Digital Marketing sebagai Media Promosi

Jenis-Jenis Promosi yang Harus Diketahui

1. Promosi Secara Fisik

Jenis iklan fisik dan langsung dapat menjangkau calon konsumen secara langsung.

Memungkinkan mereka untuk melihat produk atau jasa yang ditawarkan dan menanyakannya.

Penjual menggunakan ini untuk membujuk dan meyakinkan konsumen untuk melakukan pembelian produk atau jasa yang ditawarkan pada saat itu.

2. Promosi lewat Media Tradisional

Istilah media tradisional mengarah pada outlet yang membagikan konten dalam bentuk cetak dan elektronik.

Termasuk surat kabar, majalah, tabloid, radio, televisi, dan media di luar ruangan seperti papan reklame dan iklan spanduk.

Karena media ini mempunyai audiens yang jauh lebih luas daripada iklan fisik.

Maka, pemasaran ini mempunyai keuntungan untuk menjangkau lebih banyak calon pelanggan.

3. Promosi melalui Media Digital

Manfaat menggunakan media digital untuk promosi yaitu bisa menjangkau banyak orang secara efisien dengan harga murah.

Pemasar harus menggunakan lebih banyak kreativitas, untuk melakukan promosi dalam media ini dengan cara yang lebih menarik untuk pelanggan potensial.

Itulah jenis-jenis promosi yang dapat diterapkan dalam bisnis Anda.

Jadi, Anda harus melakukan promosi karena mempunyai banyak manfaat yang dapat Anda rasakan bagi bisnis Anda.

Back To Top