Ketahui Jenis Konten Blog Untuk Mendatangkan Pengunjung
Website

Ketahui Jenis Konten Blog Untuk Mendatangkan Pengunjung

Jenis Konten Blog

Jenis Konten Blog – Apabila bingung akan menggunakan jenis konten blog yang akan digunakan untuk mendatangkan banyak pengunjung, jadi pada dasarnya, memang sulit untuk menarik para pengunjung dengan menggunakan jenis konten yang biasa saja. Oleh karena itu, sangat penting untuk melakukan eksperimen content design agar mengetahui apa yang sedang banyak dicari oleh pengunjung target pasar bisnis, supaya dapat membuat sebuah konten yang cocok.

Untuk membuat berbagai variasi konten menarik yang dapat dipilih, Inilah jenis – jenis konten yang bisa digunakan yaitu :

Inilah Beberapa Jenis Konten untuk Blog

1. Konten tutorial

Pentingnya konten tutorial ini karena merupakan sebuah jenis konten yang satu ini sangat edukatif dan juga bisa memberi informasi terbaru pada pengguna yang membacanya.

2. Listicle

Jadi listicle merupakan sebuah artikel yang isinya daftar apa saja. 

3. Hasil kurasi

Jenis konten blog hasil kurasi ini yaitu misalnya, banyak pengguna yang mencari apa saja podcast terbaik mengenai finance. 

4. Penjelasan bagi pemula

Jenis konten di dalam sebuah blog yang isinya tentang penjelasan bagi pemula juga bisa membuat banyak pengunjung yang datang.

Baca Juga : Ketahui Jenis – Jenis Website yang Populer

5. Infografik

Dengan menggunakan infografik, kamu dapat mengkombinasikan bermacam-macam informasi, data, statistik, dan menampilkannya lewat visual yang menarik.

6. Newsjacking

Newsjacking merupakan praktik pada suatu brand dan mengikuti informasi  yang tengah banyak diberitakan agar menarik perhatian dan mendatangan banyak pengunjung.konten blog yang ini juga dapat dikatakan sebagai konten trending. 

7. Guest post

Guest post merupakan sebuah jenis konten yang dibuat oleh orang lain, dalam blog website-mu.  Konten ini adalah sebuah konten seperti simbiosis mutualisme diantara website mu dengan website orang lain.

8. Artikel perbandingan

Konten ini dapat dijadikan untuk perbandingan suatu istilah dengan istilah lain, dan juga bisa membantu penggunanya memilih dengan sebuah pilihan berbeda. 

9. Konten SlideShare

Konten ini berguna utamanya apabila topik konten yang tengah dibicarakan berisi data, angka, dan pembahasan yang mungkin agak sulit. Apabila memanfaatkan konten ini, bounce rate mungkin saja berkurang dan pembaca akan memperoleh berbagai informasi yang di perlukan.

Itu adalah berbagai konten blog yang harus di ketahui supaya dapat terus meningkatkan pengunjung di website, bahkan untuk meningkatkan engagement dan conversion rate.

Back To Top